Amartha Luncurkan Kampanye #KitaJanganMenyerah Dukung Kebangkitan Ekonomi Desa
By Team Amartha Blog - 2 Jul 2020 - 3 min membaca
Jakarta, 1 Juli 2020 - PT Amartha Mikro Fintek (Amartha), pionir fintech peer to peer lending (p2p lending) yang berfokus pada pemberdayaan perempuan pengusaha mikro di desa, memberikan dukungan pada pemulihan dan kebangkitan perekonomian desa pada era kenormalan baru atau new normal.
Dukungan tersebut diwujudkan dengan meluncurkan kampanye #KitaJanganMenyerah dengan menggiatkan digitalisasi Mitra Amartha, melalui pelatihan peluang usaha online kepada Mitra, hingga mempersiapkan platform digital untuk transaksi, pembelian kebutuhan pokok rumah tangga dan produk layanan keuangan digital. Serta memberikan edukasi dan inspirasi kepada pendana Amartha dan masyarakat untuk menyambut new normal dengan kuatkan negeri untuk mendukung usaha mikro perempuan di Desa.
Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutnya
Artikel Terkait
Ada pertanyaan seputar artikel di blog Amartha? atau ingin mengirimkan artikel terbaik kamu untuk di publish di blog Amartha?
Hubungi Kami SEKARANG